Mantan Penyerang Kritik Penampilan Real Madrid Usai Singkirkan Sociedad
2 weeks ago
5
ARTICLE AD BOX
Berita Liga Spanyol: Mantan penyerang Real Madrid sekaligus direktur sepak bola, Pedja Mijatovic, mengkritik keras penampilan Real Madrid selama leg kedua semifinal Piala Raja Spanyol melawan Real Sociedad.